Contoh Laporan Keuangan Perusahaan Jasa Zahir Accounting Blog
Laporan keuangan perusahaan jasa yang disajikan setiap akhir periode yang terdiri atas laporan laba rugi laporan perubahan modal neraca dan laporan arus kas 1 Laporan Laba/Rugi Income Statement Laporan laba/rugi adalah laporan keuangan perusahaan jasa yang menunjukkan pendapatan dan beban dari suatu perusahaan dalam satu periode akuntansi